Ludah sebagai cirian beragam petunjuk kesehatan manusia pada masa depan

“Jangan meludah sembarangan !” adalah suatu larangan yang telah banyak dikenal umum, akan tetapi kini bagi setiap orang jangan pula sembarangan untuk memandang remeh akan daya guna ludah manusia untuk kegunaannya sebagai cirian petunjuk kesehatan. Adalah pepatah asing “mensana in corpore sano” bahwa dalam tubuh yang sehat terdapat jiwa yang sehat. Ungkapan itu untuk kedepan [...]

Filed under: Science,

Robot Humanoid Dibesut Jadi Guru SD

Jakarta – Nippon Institute of Technology merancang sebuah robot humanoid yang disiapkan untuk jadi guru sekolah anak-anak SD di Jepang.
Memiliki tinggi empat kaki, sesuai dengan rata-rata tinggi anak SD di sana, robot berwarna pink-hitam ini akan membagikan ilmu mengenai pemrograman software dan teknik hardware.
Robot yang dibuat menyerupai tingkah polah manusia ini nantinya akan berakting bak [...]

Filed under: Teknologi, ,

Tutorial Java : Konsep Pemrograman Berorientasi Objek(OOP)

Bagian 1: Konsep Pemrograman Berorientasi Objek(OOP)

Istilah OOP dalam bidang programming bukan hal yang baru lagi. Lalu apa sebenarnya OOP itu. OOP atau Object Oriented Program adalah salah satu tehnik pemrograman dengan menciptakan class atau blueprint dari suatu objek. Class disini berfungsi sebagai dasar dari penciptaan object-object lain yang sejenis.
Sebagai contoh terdapat class Binatang. Class binatang [...]

Filed under: Java, , , ,

10 Langkah Mencegah Serangan Virus Komputer

Walaupun masih sering disebut sebagai PC (Personal Computer), sejatinya komputer saat ini bukan lagi sesuatu yang personal. Jutaan bahkan milyaran komputer di muka bumi ini saling berhubungan baik secara langsung maupun tidak. Internet, intranet, media penyimpanan, adalah beberapa diantara media atau sarana penghubung tersebut.
Dengan semakin eratnya hubungan antar komputer, maka permasalahan baru pun muncul. Penyebaran [...]

Filed under: Tips & Trik, , ,